PERILAKU MASYARAKAT SURABAYA DALAM MELAKUKAN RESERVASI HOTEL SECARA ONLINE

Anggelina Handy(1*), Winny Kosno(2),


(1) 
(2) 
(*) Corresponding Author

Abstract


Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui bagaimana perilaku masyarakat Surabaya dalam melakukan reservasi secara online terutama dalam reservasi hotel dari segi tahap pra-pembelian, tahap pembelian dan tahap paska-pembelian, kemudian ditinjau juga melalui sisi demografis (jenis kelamin, usia, tingkat pendidikan,pekerjaan dan  pendapatan). Teknik analisis data yang digunakan adalah Mean dan Standard Deviasi, Tabulasi Silang (Crosstab) dan  Analisa Top and Bottom Two Boxes. Hasil penelitian menunjukkan bahwa masyarakat Surabaya lebih memilih melakukan reservasi hotel secara online pada malam hari (19.00-23.00) menggunakan layanan reservasi online dengan alasan lebih praktis, cepat dan karena promosi yang ditawarkan.

 


Keywords


Perilaku masyarakat, reservasi online

Full Text:

PDF

References


Bernes, L. (2008). World wide web foundation. Retrieved Maret 14, 2013, from http://www.webfoundation.org/about/sir-tim-berners-lee/

Hawkins, Best, & Coney. (2001). Consumer behavior: building marketing Strategy (8th Ed.). New York: The McGraw-Hill Companies.

Kuncoro, M. (2003). Metode riset untuk bisnis & ekonomi. Jakarta : Erlangga.

Peter, P.J & Olson, J.C. (2008). Consumer behaviour: perilaku konsumen dan strategi pemasaran (2nd ed.). (Damos Sihombing. Trans.) Jakarta: Erlangga.

Priceline acquires asian online hotel reservation service agoda. (2007, November). Retrieved March 14, 2013, from http://www.domain-b.com/industry/Tourism/20071112_acquires.html

Schiffman, L.G. & Kanuk L.L. (2004). Consumer behaviour. New Jersey: Prentice Hall, Inc.

Sugiyono. (2007). Metode penelitian pendidikan. Bandung: Alfabeta.

Supranto, J. (2000). Statistik: teori dan aplikasi (ed.6). Jakarta: Erlangga.

Tjiptono, F. & Santoso, S. (2001). Riset pemasaran : konsep dan aplikasi dengan SPSS. Jakarta: Elex Media Komputindo.

Wikipedia ensiklopedia bebas. (2013). Internet. Retrieved March 14, 2013, from http://id.wikipedia.org/wiki/Internet.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.