PENGARUH KUALITAS PRODUK, KUALITAS PELAYANAN DAN HARGA TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN KONSUMEN D’STUPID BAKER SPAZIO GRAHA FAMILY SURABAYA

Alfredo Dwitama Soenawan(1*), Edward Stephen Malonda(2), Adriana Aprilia(3),


(1) 
(2) 
(3) 
(*) Corresponding Author

Abstract


Pengaruh Kualitas Produk, Kualitas Pelayanan Dan Harga Terhadap Keputusan

Pembelian Konsumen D’stupid Baker Spazio Graha Family Surabaya

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kualitas produk, kualitas pelayanan dan harga terhadap keputusan pembelian konsumen D'Stupid Baker Surabaya. Metode yang digunakan adalah asosiatif-kausal dengan pendekatan kuantitatif. Data penelitian didapatkan dengan menyebarkan kuesioner sebanyak 100 orang responden. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kualitas produk, kualitas pelayanan dan harga memiliki pengaruh positif signifikan baik secara parsial maupun simultan terhadap keputusan pembelian konsumen D'Stupid Baker Surabaya. 


Keywords


Kualitas Produk, Kualitas Pelayanan, Harga, Keputusan Pembelian

Full Text:

PDF

References


Al-Dmoor, M. Hanee. 2013. Cake Flour: Functionality And Quality (Review). European Scientific Journal.Vol. 9 (3), 166-180.

Alex, D., & Thomas, S. 2012. Impact of Product Quality, Service Quality and Contextual Experience on Customer Perceived Value and Future Buying Intentions.European Journal of Business and Management. Volume 3, No.3, p.307-315.

Ali, A., & Ahmad, I. 2012. Environment Friendly Products: Factors that Influence the Green Purchase Intentions of Pakistani Consumers. Pak. J. Eng. Technol. Sci.Volume 2, No 1, p.84-117.

Assegaff, M. 2009. Pengaruh Kualitas Pelayanan Terhadap Kepuasan Konsumen (Studi Pada Perusahaan Penerbangan PT. Garuda Di Kota Semarang). Jurnal Ekonomi dan Bisnis. Vol. 10. No. 2. Juli, p.171 – 186.

Blythe, J. 2006. Essentials of Marketing Communications. Great Britain: Prentice Hall.

Buchory, A. H., & Djaslim, S. 2010. Manajemen Pemasaran(Edisi Pertama). Bandung: Linda Karya.

Bungin, B.. 2011. Metodologi Penelitian Kualitatif. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.

Fiani, S. Margaretha., dan Japarianto. E. 2012. Analisa Pengaruh Food Quality dan Brand Image Terhadap Keputusan Pembelian Roti Kecik Toko Roti Ganep’s di Kota Solo.Jurnal Manajemen Pemasaran. Vol. 1 (1), 1-6.

Ghozali, Imam. 2009. Aplikasi analisis multivariate dengan program SPSS (Cetakan IV). Semarang: Badan Penerbit Universitas Diponegoro.

Informasi Laporan Penyelenggaraan Pemerintahan Daerah (ILPPD) Kota Surabaya Tahun 2012. Diunduh dari: www.surabaya.go.id,tanggal 17 Oktober 2013.

Irawan, Handi. 2002. 10 Prinsip Kepuasan Konsumen. Jakarta: Elex Media Komputindo.

Kodu, S. 2013. Harga, Kualitas Produk dan Kualitas Pelayanan Pengaruhnya Terhadap Keputusan Pembelian Mobil Toyota Avanza. Jurnal EMBA. Vol.1, No.3, p.1251-1259.

Kotler, P. & Keller, K.L. 2007. Manajemen Pemasaran.Edisi-12, Jilid 2. Jakarta: Indeks.

Kotler, P. 2009. Manajemen Pemasaran. Jakarta: Erlangga.

Kotler, P., Armstrong, G. 2008. Prinsip-Prinsip Pemasaran. Edisi 12. Jilid 1. Jakarta: Erlangga.

Kuncoro, Mudrajat. 2011. Metode Kuantitatif: Teori dan Aplikasi untuk Bisnis dan Ekonomi. Edisi 4. Yogyakarta: YKPN.

Lamb, Jr. C.W., Joseph, Jr. F. H., Carl, McDaniel. 2001. Marketing. 6th ed. Singapore: South-Westerm College Publishing.

Lovelock, C. & Wirtz, J. 2007. Service Marketing. 6th edition. New Jersey: Prentice Hall.

Malhotra, N.K. 2007. Marketing Research an Applied Orientation. 5th Edition. New Jersey: Pearson Education.

Martono, Nanang. 2010. Metode Penelitian Kuantitatif Analisis Isi dan Analisis Data Sekunder. Jakarta: PT Raja Grafindo Persada.

Ruslim S.T., dan Andrew, R. 2012. Pengaruh Brand Image dan Product Knowledge terhadap Purchase Intention (Kasus: Kosmetik “X”).Media Bisnis, Maret, 2012, 43-44.

Setiadi, N. J. 2008. Perilaku Konsumen Konsep dan Implikasi untuk Strategi dan Penelitian Pemasaran. Jakarta: Erlangga.

Simamora, B. 2003. Panduan Riset Perilaku Konsumen. Jakarta: Gramedia Pustaka Utama.

Sugiyono. 2011. Metode Penelitian Kuantitatif kualitatif dan R&D. Bandung: Alfabeta.

Supranto, J. 2003. Statistik Teori dan Aplikasi. Edisi Lima. Jakarta: Erlangga.

Tjiptono, F. 2009. Strategi Pemasaran Jasa. Yogyakarta: Andi.

Tjiptono, F., & Chandra, G. 2007. Service, Quality, Satisfaction. Yogyakarta: Andi.

Weenas, R.S. Jackson. 2013. Kualitas Produk, Harga, Promosi dan Kualitas Pelayanan Pengaruhnya Terhadap Keputusan Pembelian Spring Bed Comforta. Jurnal EMBA. Vol.1, No.4, p.607-618.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.