Analisa Efektifitas Program Promosi Top Gondola Kopi Kapal Api Ditinjau Dari Peningkatan Ekuitas Merek Dan Minat Beli (Studi Kasus Di PT Fastrata Buana Surabaya)

Fendy Soebijanto(1*),


(1) 
(*) Corresponding Author

Abstract


Abstrak - Penelitian ini dilakukan untuk menganalisa efektifitas program promosi Top Gondola Kapal Api ditinjau dari ekuitas merek dan minat beli konsumen. Sampel yang diteliti adalah konsumen pengunjung supermarket yang berumur antara 17-45 tahun sebanyak 100 responden dengan purposive sampling. Alat analisa yang digunakan untuk menganalisis adalah MANOVA. Hasil analisa menyimpulkan bahwa ditinjau dari brand association, brand loyalty dan intention to buy, ada perbedaan yang signifikan antara responden Supermarket yang ada program promosi Top Gondola dan responden Supermarket yang tidak ada program promosi Top Gondola. Hal ini berarti program promosi Top Gondola telah berhasil meningkatkan ekuitas merek dari segi brand association dan brand loyalty, serta berhasil meningkatkan minat beli konsumen.


Keywords


Kata Kunci—Aktifitas Pemasaran, Program Promosi, Top Gondola, Kapal Api, Ekuitas Merek, Minat Beli.

Full Text:

PDF

References


Aaker, D.A. (1991). Managing Brand Equity. New York: Free Press.

Ajzen, William. (2003). Perilaku Konsumen. Jakarta: PT.Binarupa Aksara.

Chen A.C.H. (2001). Using free associations to examine the relationship between the charateristics of brand associations and brand equity. Journal of Product & Brand Management 10 (7): 439-451.

Downey, D. dan Erickson, S.P. (2002). Manajemen Agribisnis. Edisi Ketiga. Terjemahan Ganda S. dan Alfonsus Sirait. Jakarta: Erlangga.

Ferdinand, Augusty. (2006). Metode Penelitian Manajemen. Semarang :Badan Penerbit Universitas Diponegoro.

Gitosudarmo, H. Indriyo. (2001). Manajemen Strategis edisi 1. Yogyakarta: BPFE.

Grewal, Dhruv., dan Levy, Michael. (2008). Marketing. (John. Biernat). New York: McGraw-Hill.

Keller, K.L. (2003) Strategic Brand Management. 2nd edition. Upper Saddle River, Nj: Prentice Hall.

Kotler, P., dan Armstrong, G. (2008). Prinsip-prinsip pemasaran 2. (12th ed). Jakarta: Erlangga.

Kotler, P., dan Armstrong, G. (2009). Prinsip-prinsip pemasaran 1. (12th ed). Jakarta: Erlangga.

Kotler, P., and Keller K.L. (2006) Marketing Management. (12th ed.). Upper Saddle River, NJ: Prentice Hall.

Kotler, P., dan Keller, K. (2009). Manajemen pemasaran (12th ed). Jakarta: PT. Indeks.

Kuncoro, Mudrajad. (2004). Metode Kuantitatif: Teori dan Aplikasi Untuk Bisnis dan Ekonomi. Yogyakarta: Unit Penerbit dan Percetakan YKPN.

Malhotra, Naresh K. (2007). Marketing Research: An Applied Orientation (5th ed.). New Jersey: Pearson Prentice Hall.

Rangkuti, F. (2004). The power of brands. Jakarta: PT. Gramedia Pustaka Utama.

Silalahi, G.A. (2003). Metodologi penelitian dan studi kasus. Sidoarjo: Citramedia.

Singarimbun, Masri., dan Effendi, Sofian. (1995). Metode Penelitian Survey. Jakarta: LP3ES.

Steenkamp, J-B.E. (1997). Dynamics in consumer behavior with respect to agricultural and food products. In Agricultural Marketing and Consumer Behaviour in a Changing World. Wierenga, B., van Tilburg, A., Grunert, K., Steenkamp, J.B. and Wedel, M. Eds. Dordrecht: Kluwer Academic Publishers.

Suryadi, Didih. (2006). Promosi Efektif Menggugah Minat dan Loyalitas Pelanggan. Tugu Publisher: Yogyakarta.

Swastha, Basu., dan Handoko, H.T. (2008). Manajemen Pemasaran. Yogyakarta: BPFE.

Swastha, Basu. DH., dan Irawan. (2003). Manajemen Pemasaran Modern Edisi pertama, cetakan ketiga. Jakarta.

Tjiptono, Fandy. (2002). Strategi Pemasaran, Yogyakarta: Andi Offset.

Zeithaml, V.A. (1988). Consumer perceptions of price, quality, and value: a means-end model and synthesis of evidence. Journal of Marketing 52(3): 2-22.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.