Efektivitas Penggunaan TWICE Sebagai Celebrity Endorser Dalam Iklan Scarlett #RevealYourBeauty Pada Penonton Iklan Scarlett Whitening Di YouTube

Joya Exelcia Sandjaja(1*), Astri Yogatama(2), Agusly Irawan Aritonang(3),


(1) Program Studi Ilmu Komunikasi Universitas Kristen Petra
(2) Program Studi Ilmu Komunikasi Universitas Kristen Petra
(3) Program Studi Ilmu Komunikasi Universitas Kristen Petra
(*) Corresponding Author

Abstract


Penggunaan celebrity endorser menjadi salah satu elemen penting dalam iklan, hal ini karena perannya yang penting untuk menarik perhatian konsumen dalam mengambil tindakan pembelian atau penggunaan produk. Efektivitas celebrity endorser dapat dilihat dengan menggunakan indikator TEARS yaitu trustworthiness, expertise, attractiveness, respect dan similarity. Dalam penelitian ini, teori dasar yang digunakan adalah teori mengenai celebrity endorser dan hubungannya dengan indikator TEARS. Responden dalam penelitian ini sebanyak 400 orang. Berdasarkan hasil analisis yang disimpulkan bahwa penggunaan TWICE sebagai celebrity endorser dalam Iklan Scarlett #RevealYourBeauty pada penonton iklan Scarlett Whitening di YouTube adalah efektif. Faktor paling tinggi yang dapat menarik perhatian konsumen adalah indikator attractiveness atau daya tarik dari TWICE dan indikator trustworthiness menjadi indikator terendah dalam penelitian ini. Ditemukan data menarik yang mana responden laki-laki terlihat lebih unggul persentasenya di semua indikator TEARS dibandingkan responden perempuan. Responden laki-laki cenderung melihat kecantikan dari setiap anggota TWICE, sedangkan responden perempuan cenderung memperhatikan produk yang diiklankan karena tertarik untuk menggunakannya. Hal ini yang membuat mean dari indikator TEARS responden laki-laki lebih unggul daripada mean dari indikator TEARS responden perempuan.


Keywords


Celebrity Endorser, TEARS, TWICE, Iklan Scarlett #RevealYourBeauty

Full Text:

PDF

References


Ananda, B. (2022). Mengenal Standar Kecantikan Korea, Jadi Kiblat Wanita di Dunia. Retrieved June 25, 2022 from https://www.celebrities.id/read/mengenal-standar-kecantikan-korea- yE610h

Berliana, Z. (2021). Mengenal TWICE, K-POP Girl Group Yang Terbentuk Karena Reality Show. Retrieved February 2, 2022 from https://www.tokopedia.com/blog/profil-twice-ent/

Bungin, B. (2011). Metodologi Penelitian Kuantitatif (Komunikasi, Ekonomi dan Kebijakan Publik Serta Ilmu-Ilmu Sosial Lainnya). Jakarta : Kencana.

Candea, M. (2010). The Social After Gabriel Tarde. New York : Routledge.

Cialdini, R. (2007). Influence : The Psychology of Persuasion. New York : Harper Collins.

Fransisca, G. (2020). Promosi Produk, Indonesia Ramai Pakai Ikon Artis Korea Selatan. Retrieved January 2, 2022 from https://entrepreneur.bisnis.com/read/20200921/88/1294418/promosi-produk-indonesia- ramai-pakai-ikon-artis-korea-selatan

Hastian, F. (2017). Pengaruh Celebrity Endorser Terhadap Kepercayaan Merek Melalui Citra Merek Pada Smartphone OPPO di Bandar Lampung. Retrieved May 20, 2022 from Thesis IBI Darmajaya Bandar Lampung.

Larassaty, L. (2020). Hadir Secara Virtual, Ini Keseruan Acara Hingga Daftar Pemenang Sociolla Award 2020. Retrieved January 2, 2020 from https://www.soco.id/post/beauty/5fd868cb743ff515fec7c295/sociolla-award-2020/

Nabilla, F. (2021). 9 Artis Korea Jadi Brand Ambassador Produk Indonesia, Song Joong Ki Bikin Heboh. Retrieved January 2, 2022 from https://www.suara.com/entertainment/2021/09/06/124804/9-artis-korea-jadi-brand- ambassador-produk-indonesia-song-joong-ki-bikin-heboh?page=all

Royan. (2005). Marketing Selebritis : Selebritis Dalam Iklan Dan Strategi Selebritis Memasarkan Diri Sendiri. Jakarta : PT. Elex Media Komputindo.

Schiffman, L.G & Kanuk, L.L. (2007). Perilaku Konsumen. Jakarta : Indeks.

Shimp. (2014). Komunikasi Pemasaran Terpadu Dalam Periklanan dan Promosi. Jakarta :

Salemba Empat.

Tjiptono, F. (2015). Strategi Pemasaran. Yogyakarta : Andi.

Umu, F. (2021). Pilihan Produk Kecantikan Kulit Milik Artis Felicia Angelista. Retrieved January 2, 2022 from https://www.haibunda.com/moms-life/20210304134223-72-196237/pilihan- produk-kecantikan-kulit-milik-artis-felicya-angelista

Utarsih, H. (2014). Pengaruh Celebrity Endorser Terhadap Minat Beli Kartu AS (Studi Kasus Pada Penduduk Bandung). Retrieved January 15, 2022, from Jurnal Ilman : Jurnal Ilmu Manajemen.

We Are Social. (2021). Digital 2021 : The Latest Insights Into The "State of Digital". wearesocial.com. Retrieved January 5, 2022, from https://wearesocial.com/uk/blog/2021/01/digital-2021-the-latest-insights-into-the-state-of- digital-/


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


TEMPLATE JURNAL E-KOMUNIKASI