Penggambaran Lima Pilar CSR PT. BRI (Persero) Tbk di Artikel Website Perusahaan

Monica Josephine Winarto(1*), Titi Nur Vidyarini(2), Vita Monica(3),


(1) Ilmu Komunikasi Universitas Kristen Petra
(2) Ilmu Komunikasi Universitas Kristen Petra
(3) Ilmu Komunikasi Universitas Kristen Petra
(*) Corresponding Author

Abstract


Penelitian ini meneliti penggambaran lima pilar CSR Bank BRI di artikel dalam kolom CSR pada website perusahaan. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif kuantitatif dengan menggunakan metode analisis isi. Penarikan sampel penelitian menggunakan total sampling dimana meneliti keseluruhan artikel CSR yaitu 37 artikel CSR. Hasil akhir dari penelitian ini adalah Bank BRI menjalankan aktivitas Public Relations dimana mengomunikasikan CSR melalui website perusahaan. Pengomunikasian CSR yang dilakukan Bank BRI sesuai dengan tujuan perusahaan yaitu mewujudkan misi dari BRI Peduli agar membentuk opini masyarakat bahwa Bank BRI telah menjalankan tata kelola bisnis yang baik. Hal ini dapat dilihat dari penggambaran lima pilar CSR dengan pilar encouraging good governance yang paling sering muncul.


Keywords


Corporate Social Responsibility, website, Public Relations

Full Text:

PDF

References


Ardianto, E. (2010). Metode Penelitian untuk Public Relations. Bandung: Remaja Rosdakarya. Bank Rakyat Indonesia. (2019, Januari 3). Sejarah BRI. Retrieved from https://bri.co.id/info-

perusahaan

Effendy, O. U. (1981). Ilmu Komunikasi Teori dan Praktek. Bandung: Rosda Karya.

Eriyanto. (2011). Analisis Isi: Pengantar Metodologi untuk Penelitian Ilmu Komunikasi dan Ilmu-

Ilmu Sosial Lainnya. Jakarta: Prenada Media Group.

Gregory, A. (2004). Perencanaan dan Manajemen Kampanye Public Relations. Jakarta: Erlangga. Lindawati, A. S., & Puspita, M. E. (2015). Corporate Social Responsibility: Implikasi Stakeholder

dan Legitimacy Gap dalam Peningkatan Kinerja Perusahaan. Malang: Universitas Ma

Chung.

Kompas.com. (2019, Januari 3). Masuk dalam Daftar Forbes, Bank BRI jadi Perusahaan Terbesar

di RI. Retrieved from https://money.kompas.com/read/2019/05/21/103334026/masuk-

dalam-daftar-forbes-bank-bri-jadi-perusahaan-terbesar-di-ri

Kakava, N.Z. (2013). Beyond Philanthropy to Sustainable Community Development – Evaluation

of Corporate Social Responsibilities Activities in Zimbabwe. Zimbabwe: Chinhoyi

University of Technology

Kurnianto, E. (2011). Pengaruh Corporate Social Responsibility Terhadap Kinerja Keuangan

Perusahaan "Studi Empiris pada Perusahaan Perbankan yang Terdaftar di Bursa Efek

Indonesia Tahun 2005-2008". Semarang: Universitas Diponogoro.

Nurjannah, Suwatno, & Damayanti, W. (2017). Komunikasi Corporate Social Responsibility pada

Official Website Perusahaan Badan Usaha Milik Negara. Bandung: Universitas

Pendidikan.

Parag, D. (1999). Communication Management. Kuala Lumpur: Golden Books Terbatas, P. (2018). UU No. 40 Tahun 2007. Retrieved from www.hukumonline.com United Nations Industrial Development Organization. (2020, Januari 6). Retrieved from

https://www.unido.org/our-focus/advancing-economic-competitiveness/competitive- trade-capacities-and-corporate-responsibility/corporate-social-responsibility-market- integration/what-csr

Wibisono, Y. (2007). Membedah Konsep dan Aplikasi CSR (Corporate Social Responsibility). Jakarta: Gramedia.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


TEMPLATE JURNAL E-KOMUNIKASI