PERANCANGAN VIDEO ANIMASI KISAH ORANG SAMARIA YANG BAIK HATI UNTUK ANAK USIA 10-13 TAHUN

Ricky Chandra(1*), Deny Tri Ardianto(2), Erandaru Srisanto(3),


(1) UK PETRA
(2) UK PETRA
(3) 
(*) Corresponding Author

Abstract


Perkembangan karakter yang baik pada anak selalu menjadi keinginan dari Sekolah Minggu. Namun pada kenyataannya dengan semakin berkembangnya teknologi, anak- anak menjadi sangat tertarik dengan teknologi, bahkan seringkali anak – anak menjadi kurang tertarik dalam mengikuti kegiatan sekolah Minggu. Penyerapan materi yang baik juga merupakan hal yang sangat vital dalam proses sekolah Minggu, yang seringkali dilakukan dengan berbagai cara yang menarik dalam penyampaian materi. Animasi 2D merupakan salah satu media yang saat ini sangat disukai anak – anak. Maka dari itu dibuatlah perancangan film animasi 2D dengan judul “Orang Samaria yang Baik Hati”, dengan harapan film animasi 2D ini akan dapat menjadi media pendukung dalam proses pembelajaran dalam sekolah Minggu.

Keywords


Animasi, Orang Samaria, Sekolah, Minggu

Full Text:

PDF

References


Lie, Paulus. Mengajar Sekolah Minggu Yang Kreatif. Yogyakarta: Penerbit ANDI. 2009 Pranata, Xavier Quentin. Jurnalisme untuk Sekolah Minggu. Yogyakarta: Penerbit ANDI. 2011 Dariyo, Agoes. Psikologi Perkembangan Anak Tiga Tahun Pertama, Bandung: PT Refika Aditama Sugihartono, R.A,Herryprilosadoso.B.,Panindias.A.N. (2010). Animasi kartun dari Analog sampai Digital. Jakarta Barat: PT Indeks Wati, E. R. (2016). Ragam media pembelajaran visual – audio visual – komputer – power point – internet – interactive video : Kata Pena LN, S. Y., & Nurihsan, J. (2008). Teori Kepribadian. Bandung: Sekolah Pascasarjana Universitas Pendidikan Indonesia dengan PT Remaja Posdakarya. Lie, Paulus. Mengajar Sekolah Minggu Yang Kreatif. Yogyakarta: Penerbit ANDI. 2009 Pranata, Xavier Quentin. Jurnalisme untuk Sekolah Minggu. Yogyakarta: Penerbit ANDI. 2011 Dariyo, Agoes. Psikologi Perkembangan Anak Tiga Tahun Pertama, Bandung: PT Refika Aditama


Refbacks

  • There are currently no refbacks.