PERANCANGAN DESAIN KEMASAN PRODUK PERAWATAN KULIT PT. ROI SURYA PRIMA FARMA
(1) UK PETRA
(2) UK PETRA
(3) UK PETRA
(*) Corresponding Author
Abstract
PT.Roi Surya Prima farma ingin mendistribusikan produk perawatan kulitnya secara lebih luas, oleh karena itu dibutuhkan solusi untuk desain kemasannya. Peneliti tertarik untuk merancang desain kemasan perawatan kulit PT.Roi Surya Prima Farma karena produk perawatan kulit PT.Roi Surya Prima Farma memiliki permasalahan yang cukup menantang bagi peneliti. Peneliti menggunakan metode VIEW untuk menganalisis kemasan guna mengetahui perbedaan dengan kompetitor – competitor lainnya. Solusi yang diterapkan menggunakan gaya desain yang simple, yang mengikuti selera konsumen terhadap kemasan karena produk yang dijual adalah produk perawatan kulit. Penyempurnaan logo, penerapan warna, penerapan illustrasi yang konsisten pada kemasan menjadi solusi untuk kemasan memiliki daya tarik visual. Diharapkan perancangan redesain kemasan ini dapat membawa dampak positif pada target market maupun terhadap PT.Roi Surya Prima Farma.
Keywords
Perancangan, Kemasan, Perawatan Kulit, Pandaan
Full Text:
PDFReferences
Rustan, Surianto. (2009). Layout Dasar & Penerapannya. Jakarta: Gramedia Pustaka Utama.
Sitinjak, Tony., Sugiarto, & Darmadi Durianto. (2004). Strategi Menaklukan Pasar melalui Pasar Ekuitas dan Perilaku Konsumen, Jakarta: PT gramedia.
Wirya, Irwan. Kemasan yang Menjual, Jakarta: Gramedia Pustaka Utama. 1999.
Klimchuk, Marianne Rosner dan sandra A.Krasovec. Desain Kemasan, Jakarta: PT.Gelora Akasara Pratama: 2006.
Swastha, Basu. Azas-Azas Marketing Edisi ke-3, Jilid ke III, cetakan pertama, Yogyakarta: Liberty 1987.
Refbacks
- There are currently no refbacks.