STUDI PERBANDINGAN PROSES DESAIN LOGO SAAT INTERNSHIP

Stefano Christyanto Hadiwinata(1*), Elisabeth Christine Yuwono(2),


(1) UK PETRA
(2) UK PETRA
(*) Corresponding Author

Abstract


Logo adalah identitas visual bagi sebuah perusahaan atau usaha yang dapat menggambarkan perusahaan atau usaha tersebut. Studi perbandingan ini akan membandingkan proses desain logo yang dilakukan saat melakukan internship dengan proses desain logo yang dilakukan saat menerima pembelajaran di Universitas Kristen Petra. Dari studi perbandingan ini ditemukan sebuah perbedaan yang dapat mempengaruhi hasil akhir dari desain logo yang telah dikerjakan.


Keywords


Desain grafis; Proses desain grafis; Desain logo; Internship; Studi perbandingan

Full Text:

PDF

References


Adams, S., & Morioka, N. (2004). Logo Design Workbook: A Hands-On Guide to Creating Logos.

Massachusetts: Rockport Publishers, Inc.

Biro Administrasi Mutu Akademik dan Informasi Universitas Medan Area. (2021). Jenis-jenis teknik pengumpulan data. https://bamai.uma.ac.id/2021/08/13/jenis-jenis-teknik-pengumpulan-data/

Kotler, P. (2009). Manajemen Pemasaran.

Jakarta: Erlangga.

Langkah-langkah menggunakan teknik analisis data kualitatif. (n. d.).

https://www.dqlab.id/data-analisis-pahami-teknik-pengumpulan-data

Miles, M. B., & Huberman, A. M. (1994). Qualitative data analysis (2nd ed.).

London: Sage Publications.

Riadi, M. (2017, Januari 4). Pengertian, tujuan, unsur dan jenis-jenis branding.

https://www.kajianpustaka.com/2017/01/

pengertian-tujuan-unsur-dan-jenis-branding.html

Winartha, I. M. 2006. Metodologi Penelitian kuantitatif dan Kualitatif.

Yogyakarta: Graha Ilmu.

pengertian-tujuan-unsur-dan-jenis-branding.html


Refbacks

  • There are currently no refbacks.