PENGARUH KETIDAKBERATURAN MASSA VERTIKAL PADA BANGUNAN YANG DIRENCANAKAN SECARA DIRECT DISPLACEMENT BASED DESIGN

Yoseph Ivan Hartono(1*), Misael Algape(2), Ima Muljati(3), Benjamin Lumantarna(4),


(1) Mahasiswa Program Studi Teknik Sipil Universitas Kristen Petra Surabaya
(2) Mahasiswa Program Studi Teknik Sipil Universitas Kristen Petra Surabaya
(3) Dosen Program Studi Teknik Sipil Universitas Kristen Petra Surabaya
(4) Dosen Program Studi Teknik Sipil Universitas Kristen Petra Surabaya
(*) Corresponding Author

Abstract


Direct Displacement Based Design (DDBD) merupakan metode untuk mendesain bangunan tahan gempa yang hanya mengenal pendistribusian gaya gempa secara vertikal berdasarkan inertia force di setiap lantai yang menyerupai metode statis ekivalen. DDBD tidak meninjau adanya ketidakberaturan massa vertikal. Penelitian ini bertujuan mengetahui apakah cara DDBD dapat digunaan untuk bangunan dengan ketidakberaturan massa vertikal. Bangunan 12 lantai dengan massa yang tidak beraturan di wilayah Surabaya dan Jayapura akan digunakan sebagai studi kasus. Kinerja bangunan diuji menggunakan analisis dinamis riwayat waktu nonlinier terhadap performace criteria yang diberikan oleh Model Code DDBD. Hasil analisis menunjukkan bahwa rumusan distribusi gaya lateral di setiap lantai tidak dapat digunakan karena meskipun drift ratio yang terjadi pada bangunan dengan desain level 1 di wilayah Surabaya dan Jayapura memenuhi persyaratan drift limit. Untuk parameter damage index, kinerja bangunan desain level 1, 2, dan 3 pada wilayah Surabaya dan Jayapura tidak memenuhi persyaratan. Selain itu, konsep strong column weak beam dan beam side sway mechanism tidak terpenuhi.

Keywords


direct displacement based design, ketidakberaturan massa vertikal, analisis dinamis riwayat waktu nonlinier.

Full Text:

PDF

References


EuroCode 8 (2012). Seismic Design of Building Part 1. Author, Eropa.

Karavailis, T.L., Bazeos, N., Beskos, D.E. (2008). “Estimation of Seismic Inelastic Deformation Demand in Plane Steel MRF with Vertical Mass Irregularities.” Engineering Structures. Vol. 30, No. 1, 3265-3275.

Montejo, L.A. (2007). CUMBIA. Department of Civil, Construction, and Environmental Engineering, North Carolina State University, Raleigh, North Carolina.

Sullivan, T.J., Priestley, M.J.N. dan Calvi, G.M. (2012). A Model Code for Displacement-Based Seismic Design of Structure. IUSS Press, Pavia, Italy.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Jurnal telah terindeks oleh :