FAKTOR YANG MENENTUKAN BIAYA KUALITAS PRODUK PERUMAHAN

Authors

  • Ryan Matulatan Mahasiswa Program Studi Teknik Sipil Universitas Kristen Petra
  • Prayogo Gozaly Mahasiswa Program Studi Teknik Sipil Universitas Kristen Petra
  • Herry Pintardi Chandra Dosen Program Studi Teknik Sipil Universitas Kristen Petra
  • Soehendro Ratnawidjaja Dosen Program Studi Teknik Sipil Universitas Kristen Petra

Keywords:

buku infografis, resep, hidangan pembuka, hidangan penutup, anak-anak

Abstract

Kualitas adalah kesesuaian dengan tujuan atau manfaat suatu produk. Bagi para perusahaan kontraktor masing-masing terus berlomba-lomba dalam memberikan kualitas terbaik kepada konsumen, juga tetap mendapatkan laba dari produk yang dihasilkan. Diperlukannya strategi manajemen yang matang. Penelitian bertujuan untuk mengetahui apa faktor-faktor yang mempengaruhi biaya kualitas. Dimana biaya kualitas tersebut terbagi menjadi beberapa sub-bagian (Prevention Cost, Appraisal Cost, Internal Failure Cost, dan External Failure Cost) yang memiliki pengaruh masing-masing terhadap biaya kualitas. Metodologi penelitian yang digunakan adalah deskriptif kuantitatif, dengan menggunakan sampel sebanyak 80 orang responden. Data kemudian dianalisis menggunakan uji validitas dan reliabilitas, serta Confirmatory Analysis Factor. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa prevention cost, appraisal cost, internal failure cost, dan external failure cost memiliki pengaruh yang positif signifikan terhadap Biaya Kualitas. Diantara keempat variabel tersebut, Biaya Kegagalan Internal (Internal Failure Cost) memiliki pengaruh yang paling signifikan terhadap Biaya Kualitas.

References

Balai Pustaka. (2003). Kamus Besar Bahasa Indonesia.

Bank, J. (1992). “The Essence of Total Quality Management”. Prentice Hall, New Jersey. Blocher, E. J., Chen, K. H., & Lin, T. W. (2000). “Manajemen Biaya”, Salemba Empat, Indonesia.

Feigenbaum, A. V. (1989). “Total Quality Control”, Third Edition. McGraw-Hill Internatonal, United States of America

Garvin, D. A. (1988). “Managing Quality : The Strategic and Competitive Edge”, The Free Press, United States of America.

Gaspersz, Vincent. (1995). “Total Quality Management”, Gramedia Pustaka Utama, Indonesia.

Hansen, Don R. & Marynne M. Mowen. (2001). “Akuntansi Manajemen Jilid. 2”, Erlangga, Indonesia.

Horngren, Charles. T. (1995). “Akuntansi Biaya, Buku 2 : Dengan Penekanan Manajerial”, Selemba Empat, Jakarta.

Istijanto. (2009). “Aplikasi Praktis Riset Pemasaran: Cara Praktis Meneliti Konsumen dan Pesaing”, Gramedia Pustaka Utama, Indonesia.

Juran & Gryna, J. M., & Gryna, F. M. (1993). “Quality Planning and Analysis”, Third Edition, McGraw-Hill Internatonal, Singapore.

Kuncoro, M. (2009). “Metode Riset untuk Bisnis dan Ekonomi : Bagaimana Meneliti dan Menulis Tesis”, Erlangga, Indonesia.

Love, P. E. D. (2002). ”Auditing the Indirect Consequences of Rework in Construction”. Managerial Auditing Journal 17(3) pp. 138-146.

Love, P. E. D., & Irani, Z. (2001). ”Evaluating the Costs of IT/IS in Construction”. Automation in Construction 10 (6) pp. 138-14

Oakland, J. S. (1995). “Total Quality Management”, Butterworth Heinemann, Singapore.

Sugiyono. (2008). “Statistika untuk Penelitian”, Alfabeta, Bandung.

Sugiyono. (2011). “Metode Penelitian Pendidikan: Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D”, Alfabeta, Bandung.

Supriyono. (1994). “Akuntansi Biaya dan Akuntansi Manajemen untuk Teknologi Maju dan Globalisasi”, BPFE-UGM, Indonesia.

Tjiptono, F., & Diana, A. (1995). “Total Quality Management”, Andi Offset, Yogyakarta.

Downloads

Issue

Section

Articles