Fasilitas Wisata Kuliner di Surabaya

Octofiany Sitanaya(1*),


(1) 
(*) Corresponding Author

Abstract


 Fasilitas Wisata Kuliner ini merupakan public space yang menonjolkan wisata kuliner. Fasilitas yang ada meliputi food court, coffe shop, souvenir shop, jajanan corner, area rekreasi dan juga fasilitas penunjang seperti area bermain, ruang serbaguna, book cafe, ruang rapat, kantor pengelola dan servis. Konsep perancangan yang digunakan adalah analogi kuliner khas Surabaya ke dalam arsitektur. Penekanan dalam perancangannya adalah konsep, karakter ruang, dan penataan lansekap yang menjadikan kawasan sebagai wisata kuliner di kota Surabaya.


Keywords


asilitas wisata kuliner, kuliner khas Surabaya

Full Text:

PDF

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Jurnal telah terindeks oleh :