Motif Subscriber Dalam Menonton KVLOG di Channel Youtube

Yohanes Handinata(1*),


(1) 
(*) Corresponding Author

Abstract


Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui motif para subscriber dalam menonton KVLOG Awkarin di Channel Youtube. Awkarin merupakan youtuber yang bermasalah, sehingga akun Youtube nya dihapus, namun ketika Awkarin membuat akun Youtube yang baru, Subscriber yang mengikuti meningkat sebesar 66.830. Peneliti menggunakan teori Uses and Gratification dengan empat indikator, yaitu hiburan, hubungan antar pribadi, mencari informasi, dan persahabatan.

Metode dalam penelitian ini adalah online survei, dengan jenis penelitian deskriptif kuantitaif yang menggunakan uji validitas, uji reabilitas, serta crosstab untuk menghubungkan identitas responden dengan indikator-indikator motif. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa motif tertinggi adalah pada indikator Mencari Informasi. Sedangkan yang motif terendah ada pada indikator Antar Pribadi.


Full Text:

PDF

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


TEMPLATE JURNAL E-KOMUNIKASI