Perancangan Buku Kumpulan Cerita Bergambar Rakyat Kalimantan Timur Sebagai Media Penyampaian Pesan Moral

Thio Dhamma Kumaro Sulis(1*), Heru Dwi Waluyanto(2), Asnar Zacky(3),


(1) LPPM UK Petra
(2) LPPM UK Petra
(3) 
(*) Corresponding Author

Abstract


Buku cerita bergambar ini mengangkat beberapa cerita rakyat dari Kalimantan Timur yang berjudul “Asal Mula Nama Kota Balikpapan, Sungai Kerbau yang Keramat, dan Asal Mula Anak Sungai Mahakam” dengan menggunakan gambar bergaya manga. Dengan perancangan buku kumpulan cerita rakyat bergambar ini diharapkan dapat mendidik anak-anak melalui pesan moral yang terkandung dalam isi cerita dan anak-anak bisa mengenali dan memahami unsur-unsur kebudayaan daerah Kalimantan Timur, agar memiliki moral dan pengetahuan tentang budaya bangsa yang baik mengingat anak-anak sekarang banyak yang terpengaruh moral bangsa lain dan budaya lain yang kurang cocok untuk orang seperti bangsa Indonesia.


Keywords


Cerita Bergambar, Cerita Rakyat, Kalimantan Timur, Pendidikan Moral, Perancangan.

Full Text:

PDF

References


Angela, Novita. (2009). Perancangan grafis buku cerita rakyat Jawa timur untuk anak – anak. (Perancangan Grafis No. 00021377/DKV/2009)Universitas Kristen Petra, Surabaya..

“Burung Enggang.” Bam Wisata. 20 Juni 2012.

Cerita Rakyat Nusantara: Merajut Kearifan Menjemput Zaman.

Christina. “Studi Pengaruh Aspek Visual Buku Cerita Rakyat Terhadap Minat Baca Anak-anak Tingkat Sekolah Dasar di Surabaya.” 2008.

Danandjaja, James. Folklor Indonesia, Ilmu Gosip, Dongeng, dan lain-lain. Jakarta: Grafitipers, 1984.

Kamus Besar Bahasa Indonesia Edisi Ketiga, Jakarta: Balai Pustaka, 2001.

Dianawati, Ajen. Mengenal Alam & Budaya Indonesia. Jakarta: Wahyumedia, 2007.

Indonesia Adventure – Kalimantan. “Perahu Kalimantan Timur.” Indonesia Adventure. 2012. 20 April. 2013.

“Interaksi Etnis Menghilangkan Batas Negara.” Sh News. 13 Juli 2012.

Kalimantan Timur. 2009.

”Maskot Fauna Provinsi Kalimantan Timur.” Indonesia Fauna. 25 Juli 2012.

Mengenal Kebudayaan Kalimantan.

“Mengenal Nipah.” Alamendah. 11 April 2011.

< http://alamendah.org/2011/04/11/mengenal-nipah-atau-nypa-fruticans/comment-page-1/>

Minsky, Richard Minsky. "The Illustrated Book : A Survey of Genres." Colophon Page, 1996.

Northem State University. The Illustrated Book. A.W. Hasting. 11 Juli 2002.

Orang Utan.

Pedoman Sistematika Penulisan Laporan Tugas Akhir DKV UK Petra Surabaya, 2012.

Pengayuh Jukung.

Pengertian Legenda/Cerita Rakyat. 14 Juli 2010.

Phaidon. The Art Book. London: Phaidon Press Limited. 1994.

Rumah Lamin.

Seri Belajar mandiri: Memahami Perkembangan Anak. PT Indeks, jakarta 2013.

Singgasana Kerajaan Kutai Kartanegara.

Sudiana, Dendi. Komunikasi Periklanan Cetak, Bandung, Remaja Karya, 1985.

Tari Perang Kalimantan Timur. 2011.

The Mandau Dayak. 2013.

Ukiyo-e. Artcyclopedia. 1990-2005.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.