Perancangan Buku sebagai Pendukung Media Pembelajaran Budi Pekerti atas Fenomena Mural di Kampung Parikan Surabaya
(1) DKV UK PETRA
(2) DKV UK PETRA
(3) DKV UK PETRA
(*) Corresponding Author
Abstract
Kampung Parikan atau yang dahulu lebih dikenal sebagai Kampung Gadukan Baru merupakan sebuah kampung yang terletak pada bagian kota Surabaya Utara. Terletak di dekat Kali Bosem dan terlihat dari jalan tol Perak-Pandaan lokasi Kampung Parikan dianggap strategis untuk diangkat menjadi salah satu ikon di Surabaya. Konsep kampung warna-warni saat ini sudah banyak diaplikasikan ke kampung-kampung seluruh Indonesia, yang membedakan Kampung Parikan dengan kampung lainnya yaitu adanya mural parikan yang di dalamnya terdapat pembelajaran tentang nilai-nilai budi pekerti dan relasi masyarakat. Perancangan ini dibuat dengan tujuan menciptakan perspektif baru mengenai kehidupan di Kampung Parikan yang kaya akan pembelajaran budi pekerti, baik dari mural maupun kehidupan keseharian masyarakatnya melalui media buku yang berisi foto dokumentasi dan informasi penunjang.
Keywords
Full Text:
PDFReferences
Archiss. (2016). Fotografi sebagai media komunikasi. Retrieved March 8, 2019 from http://www.archiss.com/articles/fotografi-sebagai-media-komunikasi
Dept. Pendidikan dan Kebudayaan (1988). Ensiklopedi Nasional Indonesia, Jakarta : PT Cipta Adi Pustaka
Dewan Kesenian Jawa Timur. (2016). Sekilas tentang mural. Retrieved May 4, 2018, from http://www.dkjatim.com/news/content/sekilas-tentang-mural
Gagne dan Briggs. (1979). Pengertian pembelajaran. Retrieved January 30, 2019 from http://www.scribd.com/doc/50015294/13/B-Pengertian-pembelajaran- menurut-beberapa-ahli
Mirzoeff, N. (1998). The visual culture reader. London: Routledge
Prasetya, R. (2018). Jenis-jenis fotografi dan contohnya. Retrieved March 10, 2019 from https://highlight.id/jenis-macam-genre-fotografi-contoh/
Soca. (2018). Seni ruang publik : Antara identitas dan masyarakat. Retrieved March 21, 2019 from https://socamedia.id/artikel/seni-ruang-publik-antara-identitas-dan-masyarakat
Wicandra, O. B. (2005). Berkomunikasi secara visual melalui mural di Jogjakarta. Jurnal Nirmana, 7(2), 126-132.
Refbacks
- There are currently no refbacks.