Perancangan Website Rumah Topeng Setia Darma Di Bali
(1) 
(2) 
(3) 
(*) Corresponding Author
Abstract
Rumah Topeng Setia Darma Bali adalah museum seni yang mengkoleksi lengkap beragam topeng milik Indonesia. Banyak wisatawan asing yang berkunjung menikmati koleksi museum. Sayangnya, wisatawan lokal kurang mengenal dan tertarik pada seni budaya ini terutama kaum muda. Dengan tujuan untuk mengajak kaum muda mengapresiasi sekaligus melestarikan, maka dibuatlah sebuah perancangan website yang efektif, efisien, serta menarik untuk Rumah Topeng Setia Darma di Bali.
Penelitian ini berusaha memberikan solusi terhadap permasalahan di atas, melalui perancangan website dengan berbagai pertimbangan desain agar bisa menjadi media yang informatif, edukatif, dan juga menarik.
Keywords
Full Text:
PDFReferences
Bungin, Burhan. Metode Penelitian Kualitatif. Jakarta: Rajawali Pers, 2006.
Departemen Pendidikan dan Kebudayaan. Deskripsi Pembuatan Seni Topeng Desa Kedung Monggo Kabupaten Malang. Surabaya: Taman Budaya Propinsi Jawa timur, 1994. Kamus Besar Bahasa Indonesia. Jakarta: Balai Pustaka, 1995.
LIPUTAN 6 : “Operasional Rumah TopengSetia Darma Kurang ”. n.d. 3 Desember 2012
Mulyana, Deddy. Metode Penelitian Kualitatif. Bandung : PT Remaja Rosdakarya, 2002.
“Museum”, Wikipedia The Free Ensyclopedia, n.d. 1 Maret 2012.
http://id.wikipedia.org/wiki/Museum sejarah museum
Purbo, W. Onno, Cuplikan Sejarah Internet Indonesia. n.d.12 September 2005
Soedarsono, R.M. Wayang Wong: Drama Tari Ritual Kenegaraan Di Keraton Yogyakarta. Yogyakarta: Gadjah Mada University Press. 1997
Suanda Endo, Buku Pelajaran Kesenian Nusantara: Topeng (Untuk Kelas X). Jakarta: Galeri Canna, 2005.
Tusan, Nyoman dan Yudoseputro. W. Topeng Nusantara. Jakarta: Proyek Pembinaan Media Kebudayaan (Depdikbud), 1991/1992.
UNESCO : “Indonesia Batik” . n.d. 2 Desember 2012
Yehefizar et,al., Cara Mudah Membangun Website interaktif Menggunakan Content Management System Joomla Edisi Revisi. Jakarta : PT. Gramedia Pustaka Utama, 2009.
Untoro, Hari. Topeng Nusantara. Jakarta: Proyek Pembinaan Media Kebudayaan (Depdikbud), 1991/1992.
Purbo, W. Onno. Remaja dan Internet. Jakarta: Proyek Pembinaan Media Kebudayaan (Depdikbud), 2009.
Refbacks
- There are currently no refbacks.