Perancangan Film Dokumenter “Dobrak – Ini Hip Hop Surabaya”

Authors

  • Diandra Fanany UK PETRA
  • Maria Nala Damajanti UK PETRA
  • Rebecca Milka Natalia B UK PETRA

Keywords:

Tayangan Politik, Identitas, Pemaknaan Penonton, Analisis Penerimaan

Abstract

Kurangnya apresiasi masyarakat Surabaya terhadap skena musik hip hop Surabaya menjadikan skena musik ini kurang diminati oleh masyarakatnya, padahal skena musik ini memiliki potensi yang besar untuk digali. untuk itu diperlukan sebuah media yang mengkomunikasikan tentang skena musik hip hop Surabaya agar masyarakat Surabaya bisa lebih mengapresiasi skena musik ini. Dengan adanya perancangan ini diharapkan masyarakat Surabaya dapat menyadari dan mempertimbangkan bahwa besarnya potensi yang ada di dalam skena musik hip hop Surabaya dapat dijadikan sebagai wadah untuk penyaluran potensi diri dan juga wadah untuk berkarya dalam industri kreatif lokal.

Author Biographies

Diandra Fanany, UK PETRA

DKV UK PETRA

Maria Nala Damajanti, UK PETRA

DKV UK PETRA

Rebecca Milka Natalia B, UK PETRA

DKV UK PETRA

References

Ardianto, E., & Erdiayana, L. K. (2004). In Komunikasi Massa: Suatu Pengantar. Bandung: Simbiosa Rekatama Media.

Det, R. (2016, September 15). Skena hip hop Di Surabaya 2000 an Awal. Retrieved Agustus 28, 2017, from http://bagasiroesdan.blogspot.co.id/search/label/x%20calibour

Djaya, A. B. (2016, Desember 4). Ucok, Homicide, dan perjuangan hip hop. Retrieved September 6, 2017, from https://beritagar.id/artikel/laporan-khas/ucok-homicide-dan-perjuangan-hip-hop

Effendy, O. U. (1986). In Televisi Siaran, Teori dan Praktek. Bandung: alumni.

Effendy, O. U. (2000). In Ilmu, Teori dan Filsafat Komunikasi. Bandung: PT. Citra Aditya Bakti.

Light, A., & Tate, G. (1998, Agustus 18). Hip-hop, Music and cultural movement. Retrieved September 6, 2017, from https://www.britannica.com/topic/hip-hop

Montase. (2008). Sejarah Film Dokumenter. Retrieved September 15, 2017, from http://montase.blogspot.co.id/2008/05/sejarah-film-dokumenter.html

Munir, R. (2017, Agustus 17). Pengertian Film, Unsur-Unsur, Jenis-Jenis, dan Fungsi Film. Retrieved September 28, 2017, from http://forum.teropong.id/2017/08/17/pengertian-film-unsur-unsur-jenis-jenis-dan-fungsi-film/

Pratista, H. (2008). In Memahami Film. Yogyakarta: Homerian Pustaka.

School, I. D. (2014, April 2 ). 14 Pendapat Ahli Mengenai Pengertian Film Dokumenter. Retrieved September 15, 2017, from http://www.idseducation.com/articles/14-pendapat-ahli-mengenai-pengertian-film-dokumenter/

Downloads

Published

2018-01-11