PERANCANGAN MEDIA PROMOSI TRICK ART OLD CITY DI KOTA SEMARANG

Yohanes Devin Alvianto(1*), Petrus Gogor Bangsa(2), Aniendya Christianna(3),


(1) UK Petra
(2) ISI
(3) UK Petra
(*) Corresponding Author

Abstract


Perancangan ini bertujuan untuk membuat suatu media promosi wisata Museum Semarang yang awalnya kurang
menarik dan tidak konsisten antara media yang satu dengan lainnya agar dikenal dan diminati oleh masyarakat Jawa
Tengah. Promosi yang dilakukan adalah dengan cara membuat suatu media promosi berupa berbagai macam bentuk
media cetak. Media Promosi ini di selenggarakan di kota Semarang dan sekitarnya. Media promosi utama yang akan
di buat meliputi surat kabar, narasi radio, majalah, poster, x-banner, brosur, flyer, neon box, letter Huruf Timbul 3D,
kalender, dan stiker serta wadah foto sebagai media pendukung.


Keywords


Promosi, Media, Wisata Museum, Museum Trick Art kota Semarang

Full Text:

PDF

References


Buchari Alma. (2006). Pemasaran dan Pemasaran

Jasa. Bandung: Alfabeta.

“Destari Rahmadani Putri, Kazumune Kenju”.

(1984). Perilaku Menyimpang Positif: Trick Art. 13

April 2014.

http://www.kompasiana.com/destari29/perilakumenyimpang-

positiftrickart_

f79c36a33311601c8b4576

Effendi, Onong Uchjana. (1993). Ilmu, Teori dan

Filsafat Komunikasi. Bandung: PT.

Citra Aditya Bakti.

Sudarman, Paryati. (2008). Menulis di Media Massa.

Yogjakarta Pustaka Pelajar.

Suhirman, Iman. (2016). Menjadi Jurnalis Masa

Depan. Bandung: Dimensi Publisher.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.