PERANCANGAN TYPEFACE DENGAN ORNAMEN DAN ARSITEKTUR CANDI JABUNG PENINGGALAN KERAJAAN MAJAPAHIT JAWA TIMUR

Johanes Setiadi Lukas(1*), Hartono Karnadi(2), Luri Renaningtyas(3),


(1) UK PETRA
(2) ISI YOGYAKARTA
(3) UK PETRA
(*) Corresponding Author

Abstract


Indonesia merupakan negara yang kaya akan budaya. Bahasa dan aksara khas Indonesia masih digunakan dan terus berkembang di kalangan masyarakat, khususnya di pulau Jawa. Aksara atau yang sekarang dikenal dengan nama typeface sedang diminati atau trend dikalangan masyarakat sekarang ini, sedangkan keragaman tipografi lokal Indonesia tergolong masih sedikit. Pada sudut pandang seorang desainer hal ini menjadi peluang menarik untuk menjawab permasalahan tersebut, perancangan typeface dengan unsur budaya lokal Indonesia dipilih untuk memperkaya keragaman tipografi khas Indonesia. Perancangan typeface menggunakan ornamen dan arsitektur Candi Jabung sebagai inspirasi karya desain karena Candi Jabung merupakan salah satu dari banyak peninggalan-peninggalan Kerajaan Majapahit yang paling unik. Hasil perancangan typeface dengan unsur budaya lokal tersebut diharapkan dapat membantu memperkaya keragaman tipografi lokal Indonesia yang sekaligus juga membawa citra budaya lokal Indonesia ke dunia Internasional dengan adanya pengenalan typeface secara meluas menggunakan media internet.


Keywords


Typeface, Ornamen, Arsitektur, Candi Jabung

Full Text:

PDF

References


Austin, C. P. (1992). The Complete Typographer. London: Quarto Publishing.

Craig, J. (1992). Designing with type : a basic course in typography. New York: Watson-Guptill Publications.

Kaye, J. R. (1998). TYPE. United States of America: Rockport Publishers, Inc.

Rasdan, W. P. (1986). Variasi dan arti simbolis wadah sulur gelung pada candi-candi periode Jawa Tengah. Yogyakarta.

Riggs, T. (2009). Typeface: Classic Typography For Contemporaty Design. New York: Princeton Architectural Press.

Sihombing, D. (2001). Tipografi dalam desain grafis. Jakarta: PT.Gramedia Pustaka Utama.

Slamet Sudarsono, B. S. (1987). Mengenal Candi Jabung di Paiton-Probolinggo. Jawa Timur.

Soebadyo, P. D. (2002). Indonesia Heritage Arsitektur. Jakarta: Buku Antar Bangsa untuk Grolier International.

Soeharto, H. (1997). Indonesia Indah Aksara. Jakarta: Yayasan Harapan Kita.

Soekmono, D. R. (1973). Pengantar Sejarah Kebudayaan Indonesia 2. Yogyakarta: Kanisius.

Utomo, A. M. (2012, Maret 16). Retrieved 2 10, 2016, from Hidup dan Seni : ORNAMEN: http://goesmul.blogspot.co.id/2012/03/o-r-n-m-e-n.html

Wilhide, E. (2010). How to Design a Typeface. London: Conran Octopus Ltd.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.