PERANCANGAN MEDIA PROMOSI SEMANGGI INSTAN “SELENDANG SEMANGGI” SEBAGAI OLEH – OLEH KHAS KOTA SURABAYA

Kristina Hana Philbertha(1*), Ahmad Adib(2), Anang Tri Wahyudi(3),


(1) UK Petra
(2) UNS SOLO
(3) UK Petra
(*) Corresponding Author

Abstract


Selendang Semanggi merupakan pecel semanggi instan, makanan khas Kota Surabaya yang terdiri dari daun semanggi, bumbu semanggi, dan kerupuk puli. Selendang Semanggi ini dapat dijadikan salah satu pilihan oleh – oleh khas Kota Surabaya yang unik karena dapat dikonsumsi di mana saja dan kapan saja. Namun, keberadaan Selendang Semanggi ini kurang dikenal oleh masyarakat, karena belum adanya media promosi yang tepat. Oleh karena itu, dilakukan perancangan media promosi dengan tujuan untuk meningkatkan kesadaran masyarakat akan keberadaan Selendang Semanggi sebagai oleh – oleh khas Kota Surabaya dan meningkatkan angka penjualan Selendang Semanggi.


Keywords


Perancangan, Media Promosi, Semanggi Instan “Selendang Semanggi”, Oleh – oleh, Kota Surabaya.

Full Text:

PDF

References


Acuan dari buku:

Azhar, Susanto. (2004). Sistem Informasi Manajemen. Bandung: Linggar Jaya.

Bin Ladjamudin, Al-Bahra. (2005). Analisis dan Desain Sistem Informasi. Yogyakarta : Graha Ilmu.

Djaslim, Saladin. (2003). Manajemen Pemasaran: Analisis, Perencanaan, Pelaksanaan, dan Pengendalian. Edisi Kedua. Bandung : CV. Linda Karya

Echols, John M. & Shadily, Hassan. (2010). Kamus Inggris Indonesia. Jakarta: PT. Gramedia Pustaka Utama.

Hariana, Arief. (2006). Tumbuhan Obat dan Khasiatnya. Seri 2. Jakarta: Penebar Swadaya.

Kasali, Rhenald. (2007). Membidik Pasar Indonesia Segmentasi Targeting Positioning. Jakarta : PT Gramedia Pustaka Utama.

Keegan, Green. (2008). Global Marketing. Edisi 5. Penerbit London Pearson education.

Kotler, Philip. (2004) Marketing Insights from A to Z. Jilid 1. Trans. Anies Lastiati. Jakarta: Erlangga.

Kotler, Philip., & Gary Amstrong. (2008). Prinsip-prinsip Pemasaran. Edisi 12. Jilid 1 dan 2. Jakarta: Erlangga.

Kotler, Philip., Keller., K Lane. (2009) Manajemen Pemasaran. Edisi 13. Jakarta: Erlangga.

Rangkuti, Freddy. (2009). Strategi Promosi yang Kreatif dan Analisis Kasus Integrated Marketing Communication. Jakarta: PT. Gramedia Pustaka Utama.

Sanyoto, Sadjiman Ebdi. (2010). Nirmana : Elemen – elemen Seni Rupa dan Desain. Yogyakarta : Kalasutra.

Solomon, Michael R., et al. 2000. Marketing : Real People, Real Decisions. New Jersey: Prentice-Hall, Inc.

Tjiptono, Fandy. (2005). Brand Management and Strategy. Yogyakarta : Andi.

Acuan dari forum, diskusi, berita online:

Arisandi, D. (2012, Desember 7). Semanggi Cegah Osteoporosis. Pesan disampaikan dalam http://devialditha.blogspot.co.id/2012/12/semanggi-cegah-osteoporosis.html.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.