Perancangan Buku Panduan Wisata Kuliner Khas Kalimantan di Samarinda

Dennys Christian(1*), Obed Bima Wicandra(2), Asthararianty Asthararianty(3),


(1) UK Petra
(2) UK Petra
(3) UK Petra
(*) Corresponding Author

Abstract


Inti utama dari “Buku Panduan Wisata Kuliner Khas Kalimantan di Samarinda” adalah untuk menunjukkan
keanekaragaman budaya kuliner Kalimantan yang ada di Samarinda, yang dapat memberikan informasi serta
petunjuk bagi wisatawan yang ingin berkunjung ke Samarinda. “Buku Panduan Wisata Kuliner Khas Kalimantan
di Samarinda” menggunakan unsur fotografi sehingga menjadi satu kesatuan yang menarik. Dibuat secara unik
dan apa adanya sehingga berkesan menarik dan tidak menimbulkan suatu konotasi yang berbeda.


Keywords


Buku Panduan, Wisata, Fotografi, Kalimantan, Samarinda

Full Text:

PDF

References


Octivia. “Perancangan Buku Panduan Wisata Kuliner Makanan Tradisional Khas Makassar.” 2013. 20 Juli 2015

Karsono. “Perancangan Video Game Kuliner Khas Kota Samarinda.” Vol.2.2014. 20 Juli 2015

Fadli. Samarinda: Kota Anonim dalam Kuliner. 2012. 1 Agustus 2015.

Argubhi. Wisata Kuliner di Samarinda. 2010. 1 Agustus 2015.

Maulani. Wisata Kuliner. 2013. 1 Agustus 2015.

Kartika. Survei: Buku Cetak Terbukti Lebih Efektif Dibaca Ketimbang E-Book?.2015. 5 Agustus 2015.

Simpson, John. The Oxford English Dictionary. Inggris Raya: Oxford University Press, 1989.

Sitepu, B.P. Sejarah Buku dan Perkembangannya.Bandung: Remaja Rosdakarya, 2010.

Vivian, John.Teori komunikasi massa. Jakarta: Predana Media Grup, 2008.

Effendy, Onong Uchjana. Ilmu komunikasi: teori dan praktek. Bandung: Remaja Rosdakarya, 2010.

Atmodjo, Junus Satrio. Pedoman teknis fotografi benda cagar budaya. Jakarta: Proyek Pembinaan Peninggalan Sejarah dan Kepurbakalaan Pusat, Direktorat Purbakala, Direktorat Jenderal Kebudayaan, Departemen Pendidikan Nasional, 2000.

Hall, Michael.Food Tourism Around The World.New York: Butterworth-Heine, 2003.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.