PERANCANGAN DESAIN KOMUNIKASI VISUAL LULUR TRADISIONAL BALI SEKAR JAGAT

Astrid Silvya Immanuella(1*), Maria Nala Damayanti(2), Jacky Cahyadi(3),


(1) UK PETRA
(2) UK PETRA
(3) UK PETRA
(*) Corresponding Author

Abstract


Perancangan ini dilatarbelakangi oleh masalah dari produk Lulur Tradisional Bali Sekar Jagat, baik dari segi kemasan maupun segi promosinya. Dari proses analisa sampai dengan pengembangan desain hingga karya final, dapat ditarik kesimpulan bahwa kemasan dan grafis serta informasi yang ada pada kemasan tersebut memiliki peranan yang penting dalam pemasaran dan promosi produk. Oleh karena itu, diperlukan perancangan Desain Komunikasi Visual melalui desain kemasan dan promosi produk sehingga dapat menjadi solusi dari permasalahan yang dialami oleh produk dari UD. Sekar Jagat ini. Tujuan dari perancangan Desain Komunikasi Visual ini produk Lulur Tradisional Bali Sekar Jagat dapat menjalankan fungsi kemasannya dengan baik, memiliki diferensiasi/ identitas visual yang berbeda dengan produk-produk pesaingnya sehingga lebih mampu dan bahkan dapat memenangkan persaingan dengan para kompetitor, serta dapat meningkatkan nilai jual dan penjualan dari produknya.

Keywords


Sekar Jagat, Kemasan, Promosi, Lulur Tradisional, Bali.

Full Text:

PDF

References


Budiman, Maria Olivia. Perancangan Kemasan dan Media Promosi Produk Brem Solo Merek Mekar Sari Sebagai Camilan Khas Kota Solo. (TA 00021905/DKV/2011). Unpublished undergraduate thesis, Universitas Kristen Petra, Surabaya, 2011.

Cenadi, Christine S. “Peranan Desain Kemasan dalam Dunia Pemasaran”. Nirmana 2.1 (Januari 2000): 92-103. 23 Februari 2015.

Dharmatria. “OVALE LULUR BENGKOANG ATAU SEKAR JAGAT LULUR

BENGKUANG???”. 2014. 20 September 2014.

atau-sekar-jagat.html>

“Diplo Beauty: Lulur Body Scrub”. 2013. 20 September 2014.

Kamus Besar Bahasa Indonesia. Edisi Keempat. Jakarta: Gramedia Pustaka Utama, 2008.

Khan, Asiya F., and Khan, Mohd F. “A Study of Influence of Packaging on Women Skincare Consumers in Indore City”. International Journal of Advanced Research 1.10 (October 2013): 1-14. 18 Februari 2015.

Kotler, Philip. Dasar-Dasar Pemasaran. Edisi Kedua. Jakarta: PT. Midas Surya Graha, 1985.

Kotler, P., dan Keller, Kevin L. Manajemen Pemasaran. Edisi kedua belas jilid 1. Jakarta: PT. Indeks, 2007.

Kotler, P., dan Keller, Kevin L. Manajemen Pemasaran. Edisi kedua belas jilid 2. Jakarta: PT. Indeks, 2007.

Kotler, P., dan Armstrong, G. Prinsip-Prinsip Pemasaran. Edisi kedelapan jilid 2. Jakarta: Erlangga, 1999.

Krasovec, Sandra A., Klimchuk, Marianne R. Desain Kemasan: Perencanaan Merek Produk yang Berhasil Mulai Dari Konsep Sampai Penjualan. Jakarta: Penerbit Erlangga, 2006.

“Lulur Tradisional Sekar Jagat”. 2008. 20 September 2014.

“Lulur Tradisional untuk Memanjakan Kulit.” 2013. 23 Maret 2015.

Murdana, I Ketut. “NILAI-NILAI ESTETIK SENI LUKIS BALI MODERN: Periode Tahun 1930 -1980”. Unpublished master theses, Insititut Teknologi Bandung, Bandung, 2001.

NAD. “Rahasia Cantik Para Puteri: Mangir, Tapel, dan Bedak Dingin”. 2011. 23 Maret 2015.

Suhargo, Maria Cecilia N. 2014. Perancangan Redesain Kemasan dan Promosi Bagiak Pelangi Sebagai Buah Tangan Khas Banyuwangi. (TA 00022506/DKV/2014). Unpublished undergraduate thesis, Universitas Kristen Petra, Surabaya, 2014.

Tang, Adimawan. “SEPINTAS PERKEMBANGAN SEJARAH SENI LUKIS

BALI DARI MASA KERAJAAN HINGGA NEO PITAMAHA”.2014.4 April 2015.

Vania, Angelina. “Ovale Lulur Bali #Milk”. 2013. 20 September 2014.

Wirya, Irwan. Kemasan yang Menjual: Menang Bersaing Melalui Kemasan. Jakarta: Gramedia Pustaka Utama, 1999.

Wu, Franky. “Lulur Sekar Jagat Review”. 2010. 20 September 2014.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.