PERANCANGAN FOTOGRAFI FASHION TARI TOPENG BALI

Aditya Prakarsa Iskandar(1*), Arief Agung Suwasono(2), Adiel Yuwono(3),


(1) UK PETRA
(2) UK PETRA
(3) UK PETRA
(*) Corresponding Author

Abstract


Perancangan fotografi fashion tari topeng Bali ini dibuat untuk menyampaikan pesan dalam
menampilkan sisi keindahan busana dan atribut Tari Topeng Bali. Tari Topeng Bali telah lama ada dan
merupakan salah satu bentuk budaya Bali yang memiliki banyak fungsi. Salah satu fungsinya adalah sebagai seni
pertunjukan bagi wisatawan yang mayoritas merupakan wisatawan asing. Kurangnya pengetahuan dan minat
penduduk Indonesia terhadap Tari Topeng Bali sangatlah memprihatinkan seiring dengan majunya jaman.
Sehingga dengan membawa konsep drama tari Barong dan Calonarang ke dalam proses fotografi fashion,
diharapkan apresiasi terhadap salah satu kebudayaan Bali dapat dipopulerkan.

Keywords


Fotografi Fashion, Busana Atribut Tari, Tari Topeng Bali, Barong, Calonarang

Full Text:

PDF

References


Alwi, Hasan, dkk. 2007. Kamus Besar Bahasa

Indonesia. Jakarta: Balai Pustaka.

Atheron, Nigel, et al. Digital Phtotography

Techniques. London: IPC Inspire, 2008.

Barthes, Roland. 1983. The Fashion System. Berkeley:

University of California

Press.

Chandra, William. Perancangan Fotografi Fashion

Dengan Tema Circus Attraction. Jurusan Desain

Komunikasi Visual. Skripsi. Surabaya: Universitas

Kristen Petra, 2010.

International Design School. 2014.” Jenis Jenis

Fotografi Populer Yang Manakah Jenis Fotografimu.”

Juni 2014.

populer-yang-manakah-jenis-fotografimu/,

diakses 4 February 2015>

Kardji, I Wayan. 2007. Topeng Prembon dan Mantra

Sang Penari. Denpasar: Panakom Pub.

Oxford Advanced Learner’s Dictionary. 2005. Oxford:

Oxford University Press.

Slattum, Judy., Schraub, Paul., & Geertz, Hildred.

Balinese Masks Spirits of an Ancient Drama.

Singapore: Tuttle Pub.

Prayoga, Muhammad Dwi. “Sejarah Fotografi.”

Kompasiana. 2008 – 2014. kompas.com 1 Maret

html>

Sugiarto, Atok. Jurus Memotret Obyek Bergerak.

Jakarta: PT Gramedia Pustaka Utama, 2006.

Tandya, Ryan. Perancangan Fotografi Fashion


Refbacks

  • There are currently no refbacks.