ANALISIS PERBANDINGAN USER FLOW DARI APLIKASI E-CATALOGUE IFURNHOLIC

ANNETTE KATHLEEN(1*),


(1) UK PETRA
(*) Corresponding Author

Abstract


Aplikasi e-catalogue milik Ifurnholic tidak hanya memerlukan user interface yang bagus, tetapi user experience yang baik pula agar aplikasi tersebut dapat memuaskan pengguna yang menjalankannya. Salah satu hal yang mempengaruhi user experience adalah user flow. User flow aplikasi tersebut telah ditetapkan desainer, tetapi tidak menutup kemungkinan adanya perbedaan user flow saat aplikasi digunakan oleh pengguna lain. Hal ini dapat terjadi karena kesalahan desain user interface, yang menyebabkan user experience aplikasi buruk. Untuk mengidentifikasi adanya kesalahan, user flow dari pengguna harus dibandingkan dengan milik desainer dan dianalisis. Metode penelitian ini adalah penelitian kualitatif dengan teknik wawancara dan observasi untuk mendapatkan data. Hasil dari penelitian ini adalah user flow pengguna telah sesuai dengan user flow yang ditetapkan oleh desainer.


Keywords


aplikasi; e-catalogue; user flow; user experience; analisis perbandingan

Full Text:

PDF

References


Adani, M.R. (2020, November). User Experience (UX): Pengertian, Tujuan, Metode, dan Penerapannya. Retrieved June 17, 2021 from https://www.sekawanmedia.co.id/pengertian-user-experience/

Anwar, I.C. (2021, Januari). Mengenal Penelitian Kualitatif: Pengertian dan Metode Analisis. Retrieved February 11, 2021, from https://tirto.id/mengenal-penelitian-kualitatif-pengertian-dan-metode-analisis-f9vh

Apa itu User Experience (UX): Pengertian, Fungsi, dan Cara Kerjanya. (October 25, 2020). Idcloudhost.com. Retrieved April 7, 2021, from https://idcloudhost.com/apa-itu-user-experience-ux-pengertian-fungsi-dan-cara-kerjanya

Apa itu User Interface? (December 06, 2020). Dewaweb.com. Retrieved March 24, 2021, from https://www.dewaweb.com/blog/user-interface/

Apa itu Prototipe? Mengenal Pengertian, Tujuan, dan Manfaat Prototipe. (September 28, 2020). Divedigital.id. Retrieved February 11, 2021, from https://divedigital.id/apa-itu-prototipe/

Aprilia, A. (2020, April). Mengenal User Interface: Pengertian, Kegunaan, dan Contohnya. Retrieved March 19, 2021, from https://www.niagahoster.co.id/blog/user-interface/?amp

Browne, C. (2019, Oktober). What Are User Flows in User Experience (UX) Design?. Retrieved March 24, 2021, from https://careerfoundry.com/en/blog/ux-design/what-are-user-flows/

Contoh Metode Penelitian. (January 16, 2018). Sosiologis.com. Retrieved February 11, 2021, from http://sosiologis.com/contoh-metode-penelitian

Daryaatmaka, G. (2019, Agustus). E-Katalog/E-Catalogue: Sejarah, Definisi, Contoh, Penjelasan Lengkap! Retrieved February 11, 2021, from https://promise.co.id/e-katalog-apa-itu-definisi-lengkap-e-catalogue/

Ermadi, A.A. (2019, Januari). Apa Sih Gunanya Bikin Prototipe? Retrieved February 11, 2021, from https://www.digination.id/read/013557/apa-sih-gunanya-bikin-prototipe

Indri (2016, Januari). Apa Saja Metode dan Instrumen Pengumpulan Data? Retrieved February 18, 2021, from https://timur.ilearning.me/2016/01/04/apa-saja-metode-dan-instrumen-pengumpulan-data/

Pengertian Metode Penelitian dan Jenis-jenis Metode Penelitian. (n.d.). Retrieved February 11, 2021, from https://ranahresearch.com/metode-penelitian-dan-jenis-metode-penelitian


Refbacks

  • There are currently no refbacks.