Resort Hemat Energi di Sanur, Bali

Putu Ayu Dea Niasih(1*),


(1) 
(*) Corresponding Author

Abstract


Resort Hemat Energi di Sanur Bali didesain dengan memperhatikan kondisi iklim serta lingkungan sekitar di Bali, sehingga dapat kenyamanan pengguna dengan memanfaatkan cahaya matahari serta penghawaan pasif. Resor ini diharapkan bisa mengurangi penggunaan energi seperti penggunaan lampu dalam kamar hotel atau penggunaan ac dengan adanya penghawaan alami yang baik
Resor ini didesain mengikuti fasilitas serta kriteria resor bintang 4. Oleh karena itu, resor ini memiliki fasilitas indoor maupun outdoor untuk memenuhi aktivitas pengguna serta fasilitas resor yang disediakan. Dengan semua fasilitas yang disediakan diharapkan mampu memberi kenyaman kepada pengguna resor ini


Keywords


bali, hemat energi, resor

Full Text:

PDF

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Jurnal telah terindeks oleh :