Resor Wisata Kuda Ekuestrian Fulan Fehan di Kabupaten Belu, NTT

Kurniadi Lay(1*),


(1) 
(*) Corresponding Author

Abstract


Kabupaten belu merupakan wilayah paling timur
dari provinsi Nusa Tenggara Timur yang berbatasan darat
langsung sepanjang 149,1 Km dan berada di jalur
perlintasan internasional dengan negara RDTL (Republik
Demokratik Timor Leste). Terlepas dari wilayah lain di
Nusa Tenggara Timur yang sudah dikenal seperti Labuan
Bajo dan Pulau Komodo, Kabupaten Belu sendiri
memiliki daya Tarik wisata yang unik dan indah yang
tidak biasa ditemukan di wilayah Indonesia lainnya. Hal
ini menjadi potensi pengembangan destinasi wisata
mengingat kedudukan Kabupaten Belu sebagai wilayah
perbatasan negara yang dapat mendatangkan banay turis
nasional maupun mancanegara yang berasal dari Timor
Leste.
Salah satu destinasi wisata yang terkenal adalah
Bukit Fulan Fehan. Area ini merupakan padang
sabanahijau yang sejuk dengan ciri khas kuda
tunggang/ekuestrian yang baik liar maupun jinak selalu
beraktivitas secara bebas di area ini. Namun terlepas dari
yang disuguhkan masih belum cukup terolah dengan baik
mengingat tidak adanya akomodasi persinggahan yang
bisa memanfaatkan pemandangan tersebut secara
maksimal.


Keywords


Perbatasn Negara, Turis, Tidak Terolah, Akomodasi, Ekuestrian , Privasi

Full Text:

PDF

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Jurnal telah terindeks oleh :