Fasilitas Perawatan Paliatif Untuk Penderita HIV/AIDS di Surabaya

Mitzy Ghema Susanto(1*),


(1) 
(*) Corresponding Author

Abstract


Jumlah penderita HIV/AIDS di Jawa Timur menduduki peringkat kedua terbanyak dari seluruh Indonesia, selain itu pandangan negatif terhadap penderita HIV/AIDS yang membuat kondisi mental dan kesehatan penderitanya akan cepat menurun. Tujuan “Fasilitas Perawatan Paliatif Untuk Penderita HIV/AIDS di Surabaya” adalah sebuah tempat naungan untuk fasilitas perawatan paliatif yang juga sebagai tempat sosial bagi penderita HIV/AIDS dalam menjalani pendampingan mental. Pendekatan desain yang dipakai adalah pendekatan sains, dimana bentuk bangunannya tercipta dari respon tapak terhadap arah matahari dan arah angin yang ingin dimaksimalkan masuk ke dalam bangunan sebagai aspek dalam mendukung penyembuhan mental itu sendiri. Konsep bangunan forest for mental healing yang saya adaptasi dari proses penyembuhan mental dengan alam yang terkenal di Jepang yaitu, forest bathing / shinrin-yoku. Sedangkan pendalaman karakter ruang pada area lukis dan rajut meransang respon positif seusai dengan kebutuhan ruang.

Keywords


Penderita HIV/AIDS, Perawatan Paliatif, Kesehatan Mental, Forest for Mental Healing, Cahaya Matahari, Angin, Respon Positif

Full Text:

PDF

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Jurnal telah terindeks oleh :