ANALISIS PENGARUH IKLAN TELEVISI DAN ENDORSER TERHADAP PURCHASE INTENTION POND’S MEN DENGAN BRAND AWARENESS SEBAGAI VARIABEL INTERVENING

Fitri Anggraini Gunawan(1*),


(1) 
(*) Corresponding Author

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui  pengaruh penggunaan Iklan Televisi dan endorser dalam membentuk  Brand awareness dan  Purchase Intention dari produk POND’S Men. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif dengan pendekatan kausal . Ada 4 (empat) variabel yang diteliti dalam penelitian ini yaitu Iklan Televisi  (x1) dan Endorser (x2) sebagai variable bebas, Purchase Intention sebagai variable terikat  (Y) dan  brand awareness sebagai variable intervening.  Metode penelitian yang adalah dengan menggunakan analisis jalur (path analysis)  dengan alat bantu SmartPLS 2.0. Peneliti menggunakan kuesioner sebagai alat pengumpulan data dalam penelitian dengan jumlah sampel 100 orang.


Keywords


Iklan ,endorser, brand awareness, dan purchase decision.

References


Aaker, D. (1996). Building Strong Brands. New York: The Free Pres.

Aaker, D. A. (1996). Measuring Brand Equity Across Product and Market. California Management Review, Vol 38 No. 3, 102-121.

Admin.(2007). Riset Global Penggunaan Produk Kecantikan Konsumen Spanyol Lebih Pesolek. http://www.marketing.co.id/riset-global-penggunaan-produk-kecantikan-konsumen-spanyol-lebih-pesolek/

Admin.(2008). Pengaruh Iklan Terhadap Perilaku Pembelian. http://www.marketing.co.id/pengaruh-iklan-terhadap-perilaku-pembelian/

Barroso, A & Llobet, G . (2008). Advertising and consumer awareness of new, differentiated products.

Belch. (2009). Advertising and Promotions an Integrated Marketing Communications Perspective (8th ed). New York : Pearson Prentice Hall.

C. Robert Clark , Ulrich Doraszelski , Michaela Draganska .(2009). The Effect of Advertising on Brand Awareness and Perceived Quality: An Empirical Investigation using.

Djatnika, Tjetjep. (2007). Komunikasi Pemasaran. Bandung : PT Remaja Rosdakarya.

Durianto.(2003). Invasi Pasar Dengan Iklan Yang Efektif, Jakarta: Gramedi.

Durianto, Darmadi. Sugiarto. Budiman Lie Joko.(2004). Brand Equity Ten. PT. Gramedia Pustaka Utama. Jakarta.

Ghozali, Imam. (2009). Aplikasi Analisis Multivariate Dengan Program SPSS. Edisi Keempat. Penerbit Universitas Diponegoro. Semarang.

Green, S. B. (1991). How many Subjects does it take to do a regresion multivariate behavioral research.

Grewal & Levy. (2008). Marketing. New York : Pearson Prentice Hall.

Jefkins, Frank .(1995).Periklanan, Jakarta: Erlangga.

Keller, K. L. (2003). Strategic Brand Management. Prentice - Hall

Kotler, P. & Keller, K.L. (2006). Marketing management (12th ed.). Upper Saddle River : Pearson Education, Inc.

Kotler, Philip. & Armstrong, Gary. (2008). Principles of Marketing, International Edition. Jilid 12. London : Prentice Hall.

Procter, Paul. (2001). Longman Dictionary of Contemporary English. London: Longman Group Ltd.

Rakhmat, Jalaluddin. 1991. Metode Penelitian Komunikasi. Bandung: PT Remaja Rosdakarya.

Soehardi, Sigit, Pemasaran Praktis (Yogyakarta: BPFE, 1992).

Sumarwan, Ujang. (2003). Perilaku Konsumen, Teori dan Penerapannya

Syaf. (2013). Rio Dewanto Suka Pakai Pembersih Wajah Ibunda. http://www.sukmainspirasi.com/weekly-buzz/item/1495-rio-dewanto-suka-pakai-pembersih-wajah-ibunda.

Top Brand Index 2013. http://www.topbrand-award.com/top-brand -survey/survey-result/top-brand-index-2013.

Wells, W., Moriarty, S. and Burnett, J. (2006). Advertising: Principles & Practice, 7th ed.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.