ANALISIS FAKTOR YANG MERUPAKAN INTENSI PERPINDAHAN MEREK TRANSPORTASI ONLINE DI SURABAYA

Edo Verdian(1*),


(1) 
(*) Corresponding Author

Abstract


Kemajuan yang sangat pesan dalam bidang teknologi informasi mem­­berikan pe­ngaruh yang besar terhadap berbagai aspek kehidupan manusia. Pe­ne­litian ini ber­tujuan untuk mengetahui faktor-faktor apa yang mempengaruhi pengguna trans­por­tasi online untuk berpindah merek. Jenis penelitian digunakan bersifat ana­li­sis faktor dan metode penelitian yang digunakan adalah penelitian kua­ntitatif. Teknik pengambilan sampel yang di­gu­nakan dalam penelitian ini adalah purposive sam­pling. Hasil pe­­nelitian menunjukan bahwa Core Service Failure atau ke­gagalan inti jasa merupakan faktor dominan yang dipertimbangkan pengguna jasa trans­por­ta­si online untuk melakukan perpindahan merek


Keywords


Analisis Faktor, Perpindahan Merek, Layanan Transportasi Online

Full Text:

PDF

Refbacks

  • There are currently no refbacks.