DYNAMIC CAPABILITIES U.D RUKUN MERESPONS REALISASI KEBIJAKAN KONVERSI MINYAK TANAH KE LIQUIFIED PETROLEUM GAS

Wike Darmawati(1*),


(1) 
(*) Corresponding Author

Abstract


Kemampuan U.D Rukun merespons realisasi kebijakan konversi minyak tanah terletak pada dynamic capabilities-nya. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dynamic capabilities U.D Rukun merespons realisasi kebijakan konversi minyak tanah ke LPG. Penelitian dilakukan dengan mewawancara tiga narasumber. Data dianaliĀ­sis secara kualitatif dengan melakukan wawancara. Hasil penelitian ini mengkaji bagaimana dynamic capabilities yang dimiliki U.D Rukun sehingga mampu bertahan. Dari hasil wawancara, dalam merespons realisasi kebijakan konversi minyak tanah ke LPG, U.D Rukun melakukan dynamic capabilities yang terdiri dari: sensing, learning, integrating, dan coordinating.


Keywords


Dynamic capabilities, sensing, learning, integrating, coordinating, kebijakan konversi minyak tanah

Full Text:

PDF

Refbacks

  • There are currently no refbacks.