PENGARUH ONLINE EXPERIENCE TERHADAP LOYALTY MELALUI SATISFACTION PEMAIN MOBILE LEGENDS

Rizal Fieter(1*),


(1) 
(*) Corresponding Author

Abstract


Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh antara online experience dengan satis­faction, satisfaction dengan loyalty, dan online experience dengan loyalty melalui satisfaction pemain Mobile Legends. Jenis penelitian ini termasuk dalam jenis penelitian kuantitatif deskriptif. Sampel pene­litian ini sebanyak 190 pemain mobile game Mobile Legend di Indonesia, khu­susnya dalam kota Jakarta, Surabaya, dan Medan dengan teknik pengambilan sam­pling yaitu non probability. Metode pengumpulan data pene­litian dilakukan melalui pen­yebaran kuesioner dengan meng­gunakan lima poin skala likert sebagai alat u­kur. Tek­nik ana­lisa data yang digunakan penelitian ini adalah SEM PLS. Hasil pe­ne­­litian ini menunjukkan bahwa online experience berpengaruh signifikan terhadap sa­tis­faction, satisfaction berpengaruh signi­fikan terhadap loyalty, dan online ex­perience berpengaruh po­sitif dan signifikan terhadap Loyalty melalui satisfactionpa­da pemain Mobile Legends.


Keywords


Online experience, loyalty, satisfaction

Full Text:

PDF

Refbacks

  • There are currently no refbacks.