Pengaruh Desain Sampul Buku Cerita Alkitab Versi Kisah Bijak Kitab Suci Power Bible Comic Terhadap Motivasi Baca Anak

Nickolas Arief Smart Sitepu(1*), Listia Natadjaja(2), Aniendya Christianna(3),


(1) UK PETRA
(2) UK PETRA
(3) UK PETRA
(*) Corresponding Author

Abstract


Penelitian Tugas Akhir ini dilakukan dengan tujuan untuk dapat mengetahui pengaruh desain sampul buku cerita Alkitab versi Kisah Bijak Kitab Suci Power Bible Comic terhadap motivasi membaca anak-anak. Peneliti beranggapan bahwa desain sampul buku cerita Alkitab merupakan suatu ide kreatif yang positif serta dapat meningkatkan ketertarikan anak-anak pada cerita Alkitab. Jenis penelitian ini adalah kuantitatif. Metode penelitian yang digunakan adalah survey dengan penerapan skala Likert. Sampel yang ada dalam penelitian ini adalah anak-anak usia 7 sampai dengan usia 9 tahun yang tergabung dalam kegiatan BIAK (Bina Iman Anak Katolik) / sekolah Minggu di dalam lingkup Gereja Katolik Paroki Salib Suci Tropodo dan Gereja Protestan Indonesia Bagian Barat (GPIB), yang total sampel keseluruhan berjumlah 64 orang anak. Hasil dari penelitian ini menunjukkan desain sampul buku cerita Alkitab mempengaruhi motivasi membaca anak-anak sekolah Minggu usia 7-9 tahun.

Keywords


Desain Sampul; Buku Cerita Alkitab; Motivasi Membaca

Full Text:

PDF

References


Azwar, Saifudin. (1986). Validitas dan Reliabilitas. Jakarta: Rineka Cipta

“Buku.” Wikipedia ensiklopedia bebas. Wikimedia Fondation. Retrived Agustus 19, 2017 from http://id.wikipedia.org/wiki/Buku

Design Museum. (2010). How To Design a Typeface.

London: Conran Oincctopus.

Finney, C. Alkitab Pedoman Hidup Anda. 2017. Retrived Agustus 19, 2017 from http://mission.swim.org/malay/book/alkitab2.html

Hurlock, Elizabeth. B. (2009). Psikologi Perkembangan: Suatu pendekatan sepanjang rentang kehidupan (5th ed.). Jakarta: Erlangga.

Indonesia. Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan. (2012). Penelitian Kuantitatif : Langkah demi Langkah. Bogor : Husein Umar.

Komala, J. Darimana Asalnya Alkitab?. 2017. 19 Agustus 2017.http://www.gerejakatolik.net/artikel/alkitab.htm

Maslow. Abraham. H. (1993). Motivation and Personality. New Jersey: Prentice Hall Inc.

Powers, Allan. (2001). Front Cover: Great Book Jacket and Cover Design. Inggris:

Octopus Publishing Group.

Rahim, Farida, (2005). Pengajaran Membaca Di Sekolah Dasar. Jakarta: PT. Bumi Aksara.

Rustan, Surianto. (2008). Layout, Dasar & Penerapannya Jakarta: PT. Gramedia Pustaka Utama.

Sachari, Agus. (2005). Pengantar Metodologi Penelitian Budaya Rupa: Desain, Arsitektur, Seni Rupa, dan Kriya. Jakarta: Erlangga.

Sanyoto, Sadjiman Ebdi. (2009). Nirmana: Elemen-Elemen Seni dan Desain. Edisi Kedua .Yogyakarta: Jalasutra.

Sarwono, Sarlito W. (1989). Psikologi Remaja. Jakarta:Rajawali.

Soetjiningsih, C.H. (2012). Perkembangan anak sejak pembuahan sampai dengan kanak-kanak akhir. Jakarta: Prenada.

Surakhmad, Winarno. (1982). Pengantar Interaksi Belajar Mengajar, Dasar dan Teknik Metodologi Pengajaran. Bandung: Tarsito.

Tampubolon, DP. (1987). Kemampuan Membaca : Teknik Membaca Efektif dan Efesien. Bandung: Angkasa


Refbacks

  • There are currently no refbacks.