Perancangan Visualisasi Lagu Daerah Jawa Timur dengan Teknik Pattern

Andreas Steven Hariboentoro(1*), Wibowo Tamsir(2), Rika Febriani(3),


(1) UK PETRA
(2) 
(3) 
(*) Corresponding Author

Abstract


Indonesia merupakan negara yang kaya akan budaya dan sumber daya alam, akan tetapi kesadaran masyarakat itu sendiri masih kurang untuk mengolah kekayaan tersebut karena berbagai faktor, salah satunya karena persaingan yang cukup ketat dengan produk budaya luar negeri.Teknik pattern merupakan hal yang sudah tidak terlalu asing lagi bagi masyarakat di Indonesia, teknik ini lebih sering dikenal dengan sebutan batik. Perancangan audio visual sebagai visualisasi lagu daerah Jawa Timur merupakan proyek yang menitik beratkan pada penggabungan antara video musik dengan teknik pattern yang terbilang masih baru. Maka dari itu di pilihlah lagu “Cublak – Cublak Suweng” dan “Tanduk Majeng” dari daerah Jawa Timur karena kedua lagu tersebut cukup dikenali dan menarik perhatian. Sesuai dengan makna yang terkandung dalam kedua lagu tersebut maka konsep perancangannya mengacu pada hal-hal yang bernuansa kehidupan di daerah Jawa Timur.

Keywords


Visualisasi, Lagu Daerah Jawa Timur, Pattern

Full Text:

PDF

References


Ahmed, Zackto. 2015,June 5. Lirik Lagu Daerah Jawa Timur. Diunduh 1 Maret 2016 dari http://www.lagu-daerah.com/2015/06/lirik-lagu-daerah-jawa-timur.html

Cleveland, Grant. 2013. Experience Reality and Reflect Through the Art of Grant Cleveland. United States of America: Halo Publishing International.

David A.Lauer, Stephen Pentak. 2005. Design Basics. London : Wadsworth.

Dede, Mahmud. 2015,January 18. 7 Lirik Lagu Daerah Jawa Timur. Diunduh 08 Februari 2016 dari http://www.tradisikita.my.id/2015/01/7-lirik-lagu-daerah-jawa-timur.html

Ernia, Karina. 2015,September 17. Serba-Serbi Kehidupan yang Cuma Dialami Oleh Arek-Arek Jowo Timur. Dinunduh 03 April 2016 dari http://www.hipwee.com/hiburan/serba-serbi-kehidupan-yang-dialami-oleh-arek-arek-jowo-timur/

Mark, Wilson. 2015, June 25. 35 Books Every Designer Should Read. Diunduh 08 Februari 2016 dari http://www.fastcodesign.com/3047814/35-books-every-designer-should-read

Renata, Ardiansyah. 2010,November 15. Sejarah dan Perkembangan Musik. Diunduh 08 Februari 2016 dari http://renata-ardiansyah.blogspot.co.id/

Rochmatun, Naili. 2012,May 10. Media Audio Visual. Diunduh pada 1 Maret 2016 dari http://rochmatun-naili.blogspot.co.id/2012/05/media-audio-visual.html

Setiadi, Darmawan. 2010,November 24. Pengertian Lagu Daerah. Diunduh pada 09 Februari 2016 dari http://adiozh.com/2010/11/24/pengertian-lagu-daerah/

Sunaryo, 2009. Ornamen Nusantara. Semarang : Dahara Prize.

Zai. 2011,December 15. 20 Keunggulan Jawa Timur. Diunduh pada 03 April 2016 dari http://zai-berbagi.blogspot.co.id/2011/12/20-keunggulan-jawa-timur.html


Refbacks

  • There are currently no refbacks.