PERANCANGAN FILM DOKUMENTER TENTANG KEHIDUPAN BUAYA DI PENANGKARAN TERITIP BALIKPAPAN

Leni Diana(1*), Deny Tri Ardianto(2), Erandaru Srisanto(3),


(1) UK PETRA
(2) 
(3) 
(*) Corresponding Author

Abstract


Kurangnya dokumentasi yang baik yang mengangkat tema buaya di Balikpapan, menyebabkan tidak banyak masyarakat yang mengetahui keberadaanya. Penangkaran Teritip Balikpapan merupakan penangkaran pertama dan sampai sekarang menjadi satu-satunya penangkaran buaya yang ada di Balikpapan. Hal ini menggugah penulis untuk merancang sebuah film dokumenter yang dapat memberikan wawasan tentang buaya yang tinggal dan hidup di penangkaran ini. Diharapkan dengan adanya perancangan ini, maka masyarakat dapat mengerti dan bersama-sama melestarikan dan melindungi buaya yang ada Indonesia.

Keywords


Balikpapan; Film Dokumenter; Penangkaran Teritip; Buaya Muara; Buaya Air Tawar; Buaya Supit

References


Ayawaila, Gerzon R. Dokumenter Dari Ide Sampai Produksia. Jakarta Pusat: FFTV-IKL Press, 2008.

Effendy, Heru. Mari Membuat Film, Panduan Menjadi Produser. Jakarta: Yayasan Konfiden, 2002.

Indonesia Dijuluki Megadiversity Country. Tribun News. 22 Mei 2010. 12 Februari 2014. < http://www.tribunnews.com >

Indonesia. Ensiklopedi Indonesia. Fauna: Reptila dan Amfibia. Jakarta, 1988.

Indonesia. Mega Biodeversity Country. Departemen Kehutanan. 1993. 12 Februari 2014.

Karg, Barb., Rick Sutherland, Jim Van Over. The Everything: Filmaking Book. United State: Adam Media, 2007.

Keberadaan Buaya Senyulong (Tomistoma schlegelii) Di Sumatra Selatan Semakin Terancam. Palembang Kompas 29 Oktober 2009. 12 Februari 2014. .

Munandi, Yudhi. Media Pembelajara. Jakarta: Referensi, 2013.

Susanti, A. (2011). Pengelolaan Penangkaran Buaya Di CV Surya Raya Balikpapan, Kalimantan Timur. Skripsi Kehutanan Institusi Pertanian Bogor.

Tomaric, Jason J. The Power Filmmaking Kit. United State: Elesevier, 2008.

Trianton, Teguh. Film Sebagai Media Belajar. Yogyakarta: Graha Ilmu, 2013.

Wernmuth, Heinz Fritz. Crocodile. 2014. .

Whitten, Tony. Indonesia Heritage: Mergasatwa. Trans. Estia Mahyudi. Jakarta: Buku Antar Bangsa, 2002.

---. Indonesia Heritage: Tetumbuhan. Trans. Estia Mahyudi. Jakarta: Buku Antar Bangsa, 2002.

---. Indonesia Heritage: Manusia Dan Lingkungan. Trans. Estia Mahyudi. Jakarta: Buku Antar Bangsa, 2002.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.