PERANCANGAN PERMAINAN KARTU PEMBELAJARAN 3 KATA AJAIB UNTUK ANAK USIA 4 – 6 TAHUN

Felicia Stevanie(1*), Erandaru Erandaru(2), Jacky Cahyadi(3),


(1) UK. Petra
(2) UK. Petra
(3) UK. Petra
(*) Corresponding Author

Abstract


3 kata ajaib adalah tiga kata sopan santun yang berisikan kata maaf, terima kasih, dan tolong yang sifatnya wajib untuk diajarkan kepada anak. Namun seiring berjalannya waktu, ketiga kata ini mulai jarang digunakan dan tidak lagi dianggap penting. Sifat individualis semakin terbentuk dalam diri masyarakat modern, sehingga banyak pribadi tidak menghormati orang yang lebih tua dan berkata sopan kepada mereka. Hal ini tidak hanya terjadi pada kalangan usia dewasa saja, tetapi juga pada anak – anak. Oleh karena itu berbagai cara dikerahkan untuk menyampaikan pembelajaran ini kepada anak – anak dan juga mengajak anak untuk menerapkan dalam kegiatan sehari-hari, salah satunya adalah kegiatan bermain yang disukai oleh anak – anak.

Keywords


permainan kartu, 3 kata ajaib, bermain peran

Full Text:

PDF

References


Amelia, F. (2018, Oct 09). Pentingnya mengajarkan 3 kata ‘ajaib’ ini pada anak. Klikdokter. Retrieved from https://www.klikdokter.com/info-sehat/read/3615973/pentingnya-mengajarkan-3-kata-ajaib-ini-pada-anak

Huda, Fatkhan Amirul. (2017, Aug 17). Pengertian Media Pembelajaran Flash Card. Retrieved from http://fatkhan.web.id/pengertian-media-pembelajaran-flash-card/

PAUD JATENG. (2005). Pengertian APE PAUD (Alat Permainan Edukatif) Para Ahli.

Retrieved from https://www.paud.id/2015/08/pengertian-ape-paud-alat-permainan-edukatif.html

Retno, Devita. (n.d.). Teori Psikososial Erikson dan Perkembangannya. Retrieved from

https://dosenpsikologi.com/teori-psikososial-erikson

Tahapan perkembangan psikososial Eric Erikson. (2017, Jul 21). Psikodemia..Retrieved from https://psikodemia.com/tahapan-perkembangan-psikososial-eric-erikson/

Tahapan perkembangan kognitif Piaget. (2019, Feb 19). Psikodemia. Retrieved from https://psikodemia.com/?s=Tahapan+Perkembangan+Kognitif+Piaget

Yus, Anita. (2011). Penilaian Perkembangan Belajar Anak Taman Kanak – Kanak. Jakarta : Kencana.

M. Pendidikan. (n.d). Pengertian Bermain Menurut Para Ahli.

Academia. Retrieved from

https://www.academia.edu/11001992/Pengertian_Bermain_Menurut_Para_Ahli


Refbacks

  • There are currently no refbacks.